Article / Ulasan RSS

Cara Kerja Telepon Satelit untuk Melakukan Komunikasi

Cara Kerja Telepon Satelit untuk Melakukan Komunikasi

Perkembangan teknologi dewasa ini memang sudah tidak bisa dihindari lagi, setelah penemuan **cara kerja telepon** pertama yang bernama *sound Telegraph* oleh Natonia Meucci pada tahun 1871 hingga pengembangan telepon menggunakan sistem wireless yang pertama kali digunakan pada tahun 1915 yang bisa digunakan sebagai media komunikasi ...

Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
21 Pilihan Add On Google Chrome Terpenting Untuk Browser Anda

21 Pilihan Add On Google Chrome Terpenting Untuk Browser Anda

Google Chrome juga bisa menjadi -senjata mematikan- bagi penggunanya karena tersedia ribuan plugin siap pakai atau lebih dikenal dengan istilah add on Google Chrome atau Google Chrome extention.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Perkembangan Media Penyimpanan Data dan Jenisnya

Perkembangan Media Penyimpanan Data dan Jenisnya

Beberapa tahun lalu, kita masih menggunakan disket sebagai media penyimpanan data. Disket saat itu masih popular sehingga menjadi alat penyimpanan data eksternal yang banyak diburu. Namun seiring dengan perkembangannya, disket sedikit demi sedikit tergeser dengan alat penyimpanan data eksternal yang lebih efisien dan canggih.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Monash Vision Direct to Brain Bionic Eye - Perkembangan Teknologi Terbaru Berbentuk Kacamata Bagi Para Tunanetra

Monash Vision Direct to Brain Bionic Eye - Perkembangan Teknologi Terbaru Berbentuk Kacamata Bagi Para Tunanetra

Ada banyak penyandang disabilitas yang masuk ke dalam klasifikasi tunarungu di dunia. Penyandang disabilitas merupakan istilah yang digunakan bagi mereka yang memiliki beberapa ganggunan baik bersifat fisik atau mental. Penyandang disabilitas ...
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Perbedaan Google Play vs Windows Phone Market

Perbedaan Google Play vs Windows Phone Market

Setiap sistem operasi pasti memiliki masing-masing pasar untuk memasarkan ragam aplikasinya, seperti sistem operasi Android yang memiliki Google Play, begitu pula dengan sistem operasi teranyar milik Nokia, Windows Phone, memiliki pasar aplikasi yang bernama Windows Phone Market.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Pengaruh Pendidikan Teknologi Informasi di Era Modern

Pengaruh Pendidikan Teknologi Informasi di Era Modern

Dalam kehidupan suatu Negara, pendidikan memegang peranan penting untuk menjamin kelangsungan hidup Negara dan bangsa. Dari bidang pendidikan inilah sarana untuk meningkatkan dan mengembangkan kualitas sumber daya manusia. Seiring dengan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi, sekolah sebagai tempat belajar juga turut merasakan ...
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Kecanggihan USB 3.0 - Revisi USB Port Ketiga

Kecanggihan USB 3.0 - Revisi USB Port Ketiga

Beberapa negara mengeluarkan regulasi yang mengharuskan produsen ponsel untuk menggunakan konektor charger yang kompatibel meskipun mereknya berbeda. Karena popularitasnya, USB port dipilih untuk menggantikan beragam konektor charger berbeda yang dikeluarkan oleh beragam produsen ponsel. Negara dengan jumlah konsumen ponsel tersebar di dunia ...

Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Menilik Kelebihan dan Kekurangan BlackBerry Curve 9220 Terbaru 2012

Menilik Kelebihan dan Kekurangan BlackBerry Curve 9220 Terbaru 2012

Dengan sasaran kalangan menengah ke bawah, akan cukup menarik melihat kelebihan dan kekurangan BlackBerry Curve 9220. Terlebih jika handphone BlackBerry ini diperbandingkan dengan handphone *low-end* lain.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Mengenal Lebih Dekat Sistem Operasi Ubuntu

Mengenal Lebih Dekat Sistem Operasi Ubuntu

Sistem o¬perasi Ubuntu adalah proyek Open Source yang mungkin paling populer. Didukung oleh perusahaan Canonical yang berbasis di Inggris dan juga komunitas besar, membuat pengguna Ubuntu dapat dengan mudah memperoleh bantuan jika menemui kendala dalam menggunakannya. Meskipun didukung oleh perusahaan komersial, Ubuntu adalah sistem operasi gratis. Unduh saja ...
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Manfaat Komputer Tablet bagi Anak-Anak

Manfaat Komputer Tablet bagi Anak-Anak

*Thomas Edison pernah berkata pada tahun 1925 bahwa "buku akan segera usang di sekolah. Para sarjana akan segera mengajar melalui mata". Dan ini bisa jadi adalah apa yang dikatakan orang tentang tablet.* Terdapat pertumbuhan eksponensial dalam kemajuan teknologi pendidikan selama beberapa tahun terakhir ini. Salah satu perangkat yang kini ...
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Adu Koneksi Internet Cepat HSPA+ vs. LTE, Manakah yang Lebih Baik?

Adu Koneksi Internet Cepat HSPA+ vs. LTE, Manakah yang Lebih Baik?

Kita semua tentunya mengagumi revolusi atau perubahan dalam teknologi komunikasi seluler. Dengan diawali pada tahun 1980 dengan lahirnya sebuah telepon seluler yang memiliki gaya -brick- atau batu bata yang memang pada saat itu telepon seluler berbentuk cenderung besar dan tidak praktis yang hanya bisa dinikmati oleh ...
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Alasan Mengapa Notebook Tipis Ultrabook Intel Bisa Disejajarkan dengan MacBook Air Apple

Alasan Mengapa Notebook Tipis Ultrabook Intel Bisa Disejajarkan dengan MacBook Air Apple

Intel telah mengeluarkan beberapa platform Notebook sebelumnya, seperti Centrino. Sekarang platform terbaru dari Intel adalah Ultrabook. Ultrabook adalah platfrom Notebook tipis yang ditujukan untuk menyaingi MacBook Air dari Apple.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Mengenal Perangkat Navigasi GPS Untuk Mobil

Mengenal Perangkat Navigasi GPS Untuk Mobil

GPS akhirnya tersedia untuk kalangan sipil seperti yang digunakan pada sistem navigasi otomotif. GPS untuk mobil adalah perangkat yang umum digunakan sebagai sistem navigasi sipil.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Raspberry Pi - Komputer Termurah dan Terkecil Khusus untuk Anak-anak

Raspberry Pi - Komputer Termurah dan Terkecil Khusus untuk Anak-anak

Pencapaian perangkat teknologi komputer saat ini dapat dikatakan sedang mencapai masa mengagumkan. Hampir setiap sisi kehidupan manusia saat ini sangat berpengaruh terhadap teknologi tersebut. Jika menilik kembali pada perjalanan komputer, mesin pengolah data sesuai perintah ini awalnya hanya dipergunakan untuk ...
Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Ayo, Tes Kecepatan Internet Anda

Ayo, Tes Kecepatan Internet Anda

Ada banyak penyedia jasa Internet di Indonesia. Mulai dari koneksi kabel seperti ADSL hingga yang wireless seperti yang ditawarkan oleh berbagai operator seluler. Kecepatan dan harga yang ditawarkan pun bervariasi. Untuk menentukan apakah suatu layanan mempunyai kualitas koneksi yang baik, Anda dapat melakukan tes kecepatan Internet yang ditawarkan oleh speedtest.net secara gratis.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Panggilan Telepon Melalui Internet

Panggilan Telepon Melalui Internet

Panggilan telepon melalui Internet dapat menghemat banyak biaya percakapan bila dibandingkan dengan layanan telepon tradisional. Karena bagi yang sudah terhubung ke Internet, mereka bisa melakukan telepon lewat Internet dengan gratis. Tentu saja yang dimaksud gratis disini tidak mencakup biaya Internet. Plimbi akan membahas beberapa aplikasi paling ...

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Berbagai Kelebihan dan Pengertian Sistem Operasi Smartphone Populer Saat Ini

Berbagai Kelebihan dan Pengertian Sistem Operasi Smartphone Populer Saat Ini

Android merupakan salah satu sistem operasi mobile populer yang diciptakan oleh perusahaan Google. Pengertian sistem operasi Android sendiri secara singkat adalah sebuah sistem operasi berbasis linux yang diperuntukkan untuk telepon seluler *(smartphone)*.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Ketahui Tentang Teknologi Penguat Sinyal GSM

Ketahui Tentang Teknologi Penguat Sinyal GSM

Penguat sinyal GSM adalah perangkat yang digunakan untuk meningkatkan kekuatan penerimaan sinyal GSM pada area lokal menggunakan antena penerima eksternal, amplifier sinyal, dan antena internal untuk transmisi ulang.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Yuk Cari Tahu Kelebihan Samsung Galaxy Mini 2 Dibanding Samsung Galaxy Mini

Yuk Cari Tahu Kelebihan Samsung Galaxy Mini 2 Dibanding Samsung Galaxy Mini

Samsung Galaxy Mini 2 baru saja mendarat di pasaran tanah air. *Handphone* terbaru dari Samsung ini datang dengan berbagai kelebihan jika dibandingkan dengan pendahulunya, Samsung Galaxy Mini. Lalu, seperti apa kelebihan Samsung Galaxy Mini 2 jika dibandingkan dengan pendahulunya tersebut?
Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Peranan Teknologi Komunikasi dalam Berbagai Bidang di Masyarakat

Peranan Teknologi Komunikasi dalam Berbagai Bidang di Masyarakat

Secara sederhana, komunikasi adalah suatu proses dimana individu atau kelompok, organisasi, dan masyarakat saling melakukan interaksi dengan menggunakan informasi agar dapat terhubung antara yang satu dengan yang lain. Sedangkan teknologi komunikasi adalah peralatan perangkat keras (*hardware*) dalam sebuah struktur organisasi yang mengandung nilai-nilai ...
Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi