Lihat Perbedaan Batsuit dari 10 Film Batman!

17 Mar 2016 15:00 40020 Hits 0 Comments Approved by Plimbi
Perbandingan kostum Batman dalam film dari masa ke masa

 

5  Batman Begins  (2005)

LIhat Perbedaan Batsuit dari 10 Film Batman yang Pernah Dibuat!sumber gambar The Verge

 

Batman dibuat ulang lagi oleh Christopher Nolan lewat trilogy Batman terbaru (Batman Begins, The Dark Knight, dan The Dark Knight: Rise). Batman versi Nolan ini bisa dibilang merupakan adalah karya terbaik dari Nolan. Ketiga filmnya juga mendapat  pujian. Tak berlebihan jika Batman Universe versi merupakan film Batman terbaik yang pernah ada.

Christian Bale yang memrrankan Bruce Wayne tampil cukup bagus sebagai seorang “ksatria malam”. Batman yang diperankan Bale juga tampak lebih manusiawi dan tidak diperlihatkan sebagai superhero kuat.

Mengingat  Batman Universe versi Nolan memang tampak lebih manusiawi dan nyata, kostum yang dihadirkan pun lebih masuk akal. Batsuit pada Batman Begins lebih terkesan gelap dan hitam. Sangat pas untuk beraksi di malam hari sesuai julukan Batman itu sendiri.

 

6  The Dark Knight (2008) dan The Dark Knight Rise (2012)

LIhat Perbedaan Batsuit dari 10 Film Batman yang Pernah Dibuat!sumber gambar The Verge

Pada dua film selanjutnya setelah Batman Begins, Christian Bale menggunakan Batsuit yang sedikit berbeda dibandingkan film pertama. Batsuit pada kedua film ini lebih memperlihatkan Batman yang tampak lebih perkasa dengan menampilkan lekukan pada bagian perut. Logo kelelawar di dadanya juga  berbeda.

Logo kelelawar pada The Dark Knight (2008) dan The Dark Knight Rise (2012) lebih minimalis.  Pada The Dark Knight, Batsuit tampak lebih gelap. Sementara pada The Dark Knight Rise Batsuit tampak bernuansa biru gelap.

Oh yah, dua film ini lebih sukses dan menyita perhatian publik, terutama untuk The Dark Knight yang menghadirkan kembali tokoh Joker (diperankan Heith Ledger).

Untuk melihat perbandingkan kostum Batman di trilogy ini bisa dilihat pada gambar berikut ini.

LIhat Perbedaan Batsuit dari 10 Film Batman yang Pernah Dibuat!

 

About The Author

Hilman 81
Professional

Hilman

Plimbi Guardian, Blogger yang suka kopi dan teknologi
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel