Mengulas Spek dan Performa MSI GTX 950 Gaming 2G

31 Jan 2016 15:31 12301 Hits 0 Comments Approved by Plimbi
MSI GTX 950 Gaming 2G adalah varian terendah sekaligus termurah untuk kartu grafis keluarga GTX900 series keluaran MSI. 

Simpulan dan Harga 4

Sebagai varian model dengan konfiguras hardware dan performa terendah di antara keluarga GTX900 series, otomatis harga MSI GTX950 Gaming 2GB juga tidak akan setinggi kakak-kakaknya yang setidaknya dijual dengan harga paling murah di atas Rp 4 jutaan. MSI GTX960 Gaming 4G saja dijual dengan banderol rata-rata Rp 4 juta 3 ratus ribu.

Nah, di beberapa toko komputer yang terpantau, baik online maupun di pusat perbelanjaan asesoris komputer, harga MSI GTX950 Gaming 4G berada di rentang harga Rp 3 juta pas hingga Rp 3 juta 200 ribu. Jika dibandingkan dengan kartu grafis dari merek lain, rentang harga ini tergolong berada di tengah. Gigabyte misalnya menawarkan MSI GTX950 mereka di harga Rp 3 juta 3 ratus ribu paling murah, sedangkan Zotac memiliki GTX950 yang dijual seharga RP 2 juta 800 ribuan.

Secara umum, spek yang ditawarkan MSI serta performa yang dihasilkan, jika diperbandingkan dengan harga yang ditawarkan, lebih menggoda ketimbang kompetitornya. Dalam hal ini, MSI memiliki strategi penjualan yang bagus. Tinggal ketersediaan budget pada calon pembeli saja.

User Rating

0.0
0 Ratings
5
0
0
4
0
0
3
0
0
2
0
0
1
0
0

Editor Rating

4.0
Good

Summary

MSI GTX 950 Gaming 2G adalah varian terendah sekaligus termurah untuk kartu grafis keluarga GTX900 series keluaran MSI. 
Tags

About The Author

Shafwan Nugraha 77
Professional

Shafwan Nugraha

Kontributor Plimbi. Level 70 Conjurer Mage lulusan College of Winterhold.

Comments

You need to be logged in to be able to post a comment. Click here to login
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel