Apa saja Keunggulan Kartu Grafis AMD FirePro?

7 Jul 2015 08:58 5485 Hits 0 Comments
Solusi zSpace untuk edukasi, memungkinan proses belajar dengan praktik dalam lingkungan virtual

Spesifikasi dan keunggulan teknologi AMD

Berikut beberapa spesifikasi dan keunggulan teknologi yang dibenamkan AMD pada AMD FireProâ„¢.

  1. Kartu grafis professional AMD FirePro menggunakan arsitektur AMD Graphics Core Next (GCN) 1 yang secara khusus dirancang untuk menghadirkan performa luar biasa dalam menjalankan aplikasi professional yang diciptakan untuk kebutuhan desain (computer-aided design) (CAD) dan media digital.
  2. Kartu Grafis professional AMD FirePro mengusung fitur-fitur dan kemampuan yang dibutuhkan untuk mendukung workstation yang membutuhkan performa visual tinggi. Teknologi kartu grafis AMD FirePro menjadi bagian penting dari solusi all-in-one generasi berikutnya untuk edukasi yang dirancang untuk memberikan pengalaman realitas virtual yang paling nyata.
  3. Kartu grafis professional AMD FirePro™ ini dirancang untuk mendukung berbagai standar produk yang memungkinkan pengguna mendapat performa maksimal dari berbagai aplikasi ternama, seperti Adobe®, Autodesk, Avid, Dassault Systèmes, ESRI, Siemens, dan yang lainnya.
  4. Kartu grafis profesional AMD FireProâ„¢ M-series menawarkan Performa mobile sekelas workstation desktop.
  5. AMD FirePro mobile dirancang untuk menghasilkan performa tinggi dengan dukungan driver dan software kelas atas yang telah dioptimalkan untuk bekerja maksimal menjalankan berbagai aplikasi berbasis OpenCL™, dll.  (AC)

User Rating

0.0
0 Ratings
5
0
0
4
0
0
3
0
0
2
0
0
1
0
0

Editor Rating

1.0
Bad

Summary

Solusi zSpace untuk edukasi, memungkinan proses belajar dengan praktik dalam lingkungan virtual
Tags

About The Author

Juanda san 54
Expert

Juanda san

Writer and blogger
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel