PC Desktop Bergaya Unik Zotac Zbox Sphere OI520 Plus

18 Apr 2016 08:10 34650 Hits 0 Comments Approved by Plimbi

Bosan dengan bentuk komputer desktop yang begitu-begitu saja? Zotac Zbox Sphere OI520 Plus punya penampilan yang tidak biasa.

Kelengkapan dan Fitur 3

Meskipun memiliki penampilan yang menarik dan eye catching, sayangnya paket penjualan PC desktop Zotac Zbox Sphere dijual dengan kelengkapan yang minim. Selain unit PC desktop, Zotac hanya menyertakan adaptor 65W, kabel ekstensi power, User Guide, USB Drive dan OS Driver, serta CD Driver yang juga sekaligus berisi program-program tambahan dari Zotac.

Tidak ada monitor, tidak ada alat input keyboard dan mouse. Namun begitu, Zotac menyertakan antena khusus untuk adapter Wi-Fi.

Pada beberapa paket penjualan, PC Zbox Sphere OI520 dijual dengan sistem operasi Windows 8. Zotac sendiri menyatakan bahwa perangkatnya fully compatible dengan Windows 8 dan Windows 7. Para pengguna Windows 10 mungkin perlu mengunduh driver tersendiri untuk beberapa komponen.

User Rating

3.0
1 Ratings
5
0
0
4
0
0
3
1
1
2
0
0
1
0
0

Editor Rating

3.0
Average

Summary

Bosan dengan bentuk komputer desktop yang begitu-begitu saja? Zotac Zbox Sphere OI520 Plus punya penampilan yang tidak biasa.

Tags komputer

About The Author

Shafwan Nugraha 78
Professional

Shafwan Nugraha

Kontributor Plimbi. Level 70 Conjurer Mage lulusan College of Winterhold.
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel