Home / Article RSS

Mengenal Modulasi Pada Teknologi Selular

Mengenal Modulasi Pada Teknologi Selular

Anda sering bersinggungan dengan **teknologi selular**, namun jarang Anda pahami apa yang membedakan antara teknologi GSM, GPRS, EDGE, 3G, 3.5G dan yang lainnya. Di sini akan coba Plimbi bahas salah satunya yaitu mengenai modulasi pada teknologi selular yang sangat penting dan mendasari perbedaan teknologi selular di atas.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Jenis Jaringan Komputer yang Perlu Anda Ketahui

Jenis Jaringan Komputer yang Perlu Anda Ketahui

Seiring dengan kemajuan teknologi dengan diciptakannya komputer di tengah tengah keghidupan kita, maka teknologi pada komputer tersebut makin lama makin berkembang pula dengan ditemukannya jaringan komputer beserta jenis jaringan komputer sebagai langkah pengembangan teknologi komputer yang sebelumnya telah ada.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Cara Menggabungkan Video dengan Software Berikut Ini

Cara Menggabungkan Video dengan Software Berikut Ini

Tidak masalah memang sepanjang semua yang kita download bisa kita nikmati tanpa mengurangi isi video tersebut. Tapi, ada proses memecah berarti ada proses menggabungkan video, bukan? Artikel ini dibuat untuk Anda yang tidak ingin repot membuka file video satu per satu ketika menonton dan menunjukkan Anda cara menggabungkan video dengan beberapa software:

Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Ketahui Apa itu Teknologi 4G Wimax VS LTE

Ketahui Apa itu Teknologi 4G Wimax VS LTE

Teknologi telekomunikasi terus berkembang dengan cepatnya. Satu persatu Indonesia berusaha mengadopsi teknologi ini. Belum lama Anda mengenal 3G yang mengusung UMTS (Universal Mobile Telecommunication System), disusul 3.5G dengan HSDPA (High Speed Downlink Packet Access) dan sekarang yang sedang marak dibicarakan adalah teknologi selular generasi keempat atau 4G.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Mengenal Lebih Dekat Teknologi Open BTS

Mengenal Lebih Dekat Teknologi Open BTS

Teknologi **Open BTS** atau singkatan dari Open Base Transceiver Station adalah sebuah BTS GSM berbasis software, yang memungkinkan pengguna ponsel GSM melakukan panggilan telepon atau berkirim pesan singkat (SMS) tanpa menggunakan jaringan operator selular komersial.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Aneka Aksesoris Nokia N9 yang Patut Anda Coba

Aneka Aksesoris Nokia N9 yang Patut Anda Coba

Terdapat banyak aksesoris yang dapat digunakan pada *smartphone* Nokia N9. Beberapa aksesoris satu paket dengan ponsel ini, sementara lainnya bisa didapatkan di toko secara terpisah. Berikut ini adalah beberapa aksesoris Nokia N9 yang patut Anda coba.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
SMS Banking - Memonitor Transaksi Perbankan dengan Mudah via Ponsel

SMS Banking - Memonitor Transaksi Perbankan dengan Mudah via Ponsel

Pesan layanan singkat Perbankan, juga disebut sebagai SMS banking atau *mobile banking* atau hanya sebagai *m-banking*, adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan transaksi Perbankan dilakukan melalui pesan SMS.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Kenali Beragam Mobile Browser Internet Berikut Ini

Kenali Beragam Mobile Browser Internet Berikut Ini

Mobile browser merupakan salah satu fitur wajib bagi berbagai perangkat mobile saat ini. Kehadirannya memberikan akses instan tersendiri bagi para penggunanya untuk menjangkau informasi melalui laman-laman internet.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Cara Upgrade Galaxy Tab ke Sistem Operasi Ice Cream Sandwich

Cara Upgrade Galaxy Tab ke Sistem Operasi Ice Cream Sandwich

Samsung Galaxy Tab 2.7 telah hadir di pasaran perangkat *mobile* saat ini dan berjalan dengan sistem operasi Android Ice Cream Sandwich. Bagi para pengguna perangkat tersebut tentunya upgrade Galaxy Tab terbaru ini akan memberikan fitur yang lebih baik daripada sistem sebelumnya.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Inilah 7 Fitur Cerdas Samsung Galaxy S3

Inilah 7 Fitur Cerdas Samsung Galaxy S3

Samsung Galaxy S3 telah beredar di pasaran global. Perangkat terbaru ini hadir dengan fitur-fitur terbaru yang luar biasa. Ingin tahu apa saja fitur-fitur baru yang ada di handphone canggih ini? Berikut Plimbi hadirkan penjelasan dan kelebihan fitur yang ada pada Samsung Galaxy S III ini, tentu Anda wajib membacanya terlebih dahulu sebelum membelinya.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Download Gadget Windows 7 untuk Mempermudah Mengakses Berbagai Tool dalam  Desktop

Download Gadget Windows 7 untuk Mempermudah Mengakses Berbagai Tool dalam Desktop

Windows 7 merupakan salah satu sistem operasi Windows yang kehadirannya sangat fenomenal. Bahkan Windows 7 dapat dengan mudah mengalahkan popularitas dari sistem operasi buatan Windows pendahulunya, yaitu Windows Vista yang merupakan suatu *upgrade* sistem operasi dari Windowx XP ke Windows versi berikutnya (Windows Vista).
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Tips Memenangkan Game Grand Theft Auto - Sans Andreas Menggunakan Cheat Game PS2

Tips Memenangkan Game Grand Theft Auto - Sans Andreas Menggunakan Cheat Game PS2

Berbicara tentang game GTA, pada rubrik kali ini Plimbi tertarik untuk memberikan beberap cheat game ps2 khususnya untuk game GTA: Sans Andreas guna memudahkan para pemain memenangkan permainan atau memiliki karakter yang memiliki senjata bahkan poin uang yang bisa Anda tambahkan sesuai dengan keinginan Anda.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Berbagi Pengalaman dan Tips Menjadi Wirausaha Lewat Internet

Berbagi Pengalaman dan Tips Menjadi Wirausaha Lewat Internet

Bosan menjadi pegawai? Sering kali pertanyaan ini timbul tidak hanya dari orang lain, tapi juga dari diri kita sendiri. Alasan tidak cocok dengan atasan, jam kerja, atau kerjaan itu sendiri menjadi faktor munculnya keinginan keluar dari perusahan dan belajar menjadi wirausaha. Selain itu, mungkin beberapa tekanan lain memicu Anda berpikir demikian.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Tips Bermain DotA Secara Online

Tips Bermain DotA Secara Online

Jika Anda salah satu pecinta DotA, berikut Plimbi sajikan sebuah blog berbahasa Indonesia yang akan secara tuntas membahas tips bermain DotA. Meskipun hanya merupakan sebuah blog, namun kelengkapannya bisa dibilang super komplit.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Nyamannya Bertransaksi Via Online Banking

Nyamannya Bertransaksi Via Online Banking

Berkat teknologi dan Internet khususnya, kita tidak lagi harus meninggalkan rumah untuk melakukan transaksi pembayaran. Kita dapat berbelanja online, berkomunikasi secara online, dan sekarang kita bahkan dapat melakukan perbankan secara online. Perbankan online atau lebih dikenal dengan online Banking adalah aneka transaksi bank atau pembayar tagihan melalui Internet.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Tips dan Trik Menghasilkan Foto Hipstamatic Profesional

Tips dan Trik Menghasilkan Foto Hipstamatic Profesional

Sebelum Instagram menggebrak dunia fotografi ponsel, khususnya perangkat iPhone dan yang terbaru pada perangkat Android, terdapat satu aplikasi foto yang memiliki fitur menarik dan artistik di dalamnya. Aplikasi tersebut bernama Hipstamatic. Hipstamatic merupakan aplikasi fotografi digital untuk perangkat iPhone. Aplikasi ini menggunakan ...
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Empat Aksesoris iPhone dan iPad untuk Meningkatkan Kemampuan Bermain Game

Empat Aksesoris iPhone dan iPad untuk Meningkatkan Kemampuan Bermain Game

Perangkat iPhone dan iPad memiliki banyak pilihan game yang dikembangkan oleh beragam pengembang game. Bukan hanya menghadirkan game-game menarik, spesifikasi kedua perangkat tersebut pun mampu memberikan tampilan game yang maksima. Keseruan bermain game seringkali terkendala oleh keterbatasan perangkat. Banyak permainan yang memerlukan ruang yang ...
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Cara Mudah Test Kecepatan Internet Anda

Cara Mudah Test Kecepatan Internet Anda

Melakukan test kecepatan internet adalah cara untuk menemukan apakah Anda memperoleh apa yang Anda bayar sepadan atau tidak. Sebuah test kecepatan Internet memungkinkan Anda untuk memeriksa kinerja dan kualitas koneksi Anda.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Sudah Tahu Tips Perawatan Laptop Yang Baik? Inilah Rahasianya

Sudah Tahu Tips Perawatan Laptop Yang Baik? Inilah Rahasianya

Sebagian di antara kita hanya bisa menggunakan laptopnya saja tanpa tahu tips perawatan laptop, nanti Anda pasti akan sangat menyesal jika laptop yang Anda sayangi jarang dirawat dan suatu saat laptop Anda tidak bisa menyala dan data-data penting Anda hilang atau bahkan tidak bisa diselamatkan.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi
Setting Internet Three Pada Ponsel Android dan iPhone

Setting Internet Three Pada Ponsel Android dan iPhone

Tidak hanya pada OS, provider internet juga tentunya memiliki setting yang berbeda pula. Lihat saja provider Internet di Indonesia yang jumlahnya belasan, juga terdiri dari provider CDMA dan GSM. Untuk itu, Plimbi kali ini akan membantu Anda memberikan tips untuk melakukan setting internet three pada dua OS yang berbeda, Android dan iPhone.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
11 years
Approved by Plimbi