Inilah 4 Judul Lagu Dangdut Paling Unik

9 Feb 2016 17:25 11768 Hits 1 Comments
Inilah judul lagu dangdut paling unik yang harus Anda ketahui

3. Pusing Pala Barbie

4 judul lagu dangdut paling aneh

Selanjutnya adalah lagu Pusing Pala Barbie, bila mendengar judulnya pasti yang terbayang di kepala kita adalah boneka barbie yang sedang sakit kepala, benarkah demikian ? lagu yang dipopulerkan oleh grup dangdut Putri Bahar ini sempat menjadi hits pada awal 2015 lalu.

Baik lagu ataupun liriknya mudah diingat, dan gampang untuk dinyanyikan, menurut Juwita Bahar lagu Pusing Pala Barbie ini tercetus darinya karena kata-kata itu sering digunakannya dalam kesehariannya.

Berawal dari kata-kata yang sering di pakai oleh Juwita inilah ide lagu muncul, dan akhirnya menjadi lagu yang memiliki irama cukup adiktif ketika didengar itu.

Ditengah kekopulerannya lagu ini sempat menjadi kontropersi karena diduga mencontek lagu barat milik Meghan Trainor “All About That Bass”. Tak sedikit yang menyangka kalo lagu Pusing Pala Barbie mencetak lagu All About That Bass.

Ketika hadir menjadi tamu di Hitam putih, ketika ditanya oleh Deddy Corbuzier, Juwita dan ketiga personil lainnya Jelita, Bela, dan Tiara mengaku tidak tau menau jika lagu mereka sama dengan lagu miliki Meghan Trainor. Menanggapi isu ini Putri Bahar seolah tidak mau ambil pusing dan tetap akan terus berkarya.

Tags Unik

About The Author

Asep Sovian 55
Expert

Asep Sovian

Bismillah
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel